About me

Ahmad Sufyan
Ahmad Sufyan


Halo sahabat, perkenalkan nama saya Ahmad Sufyan. Saya tinggal di desa pringgabaya, kabupaten Lombok Timur, provinsi Nusa Tenggara Barat. Saya adalah seorang pelajar yang masih duduk di bangku SMA saat ini. Hobi saya adalah main internet, blogging, main bola, dan main game terutama Game PES. Saya memulai aktivitas blogging sejak tahun 2014 lalu tepatnya saat saya duduk di bangku kelas 2 MTs. Saya menjalani kegiatan blogging ini untuk mengisi waktu luang saya supaya tidak terbuang sia-sia.

Blog ini saya bangun pada pertengahan tahun 2016. Tujuan saya membangun blog ini tentu untuk berbagi pengetahuan dan pengalaman yang saya miliki. Selain menjadi blog personal, blog ini juga saya kembangkan dengan artikel-artikel menarik seputar teknologi dan informasi umum.

Dan saat ini saya ingin membuat artikel yang dapat membawa manfaat buat orang lain, karena saya suka berbagi. Oke mungkin hanya ini tentang profil singkat saya. Jika sahabat ingin sharing-sharing dengan saya bisa chat lewat facebook saya di menu sosial media blog ini atau bisa hubingi saya via kontak form.